- Dapatkan link
- Aplikasi Lainnya
- Dapatkan link
- Aplikasi Lainnya
Muatan Pembelajaran PAUD adalah dasar acuan yang digunakan untuk menyusun rencana pembelajaran PAUD yang terdiri dari:
• Program Semester ( Prosem )
• Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Mingguan ( RPPM )
• Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Harian ( RPPH )
Pembelajaran PAUD (TK / KB / TPA / SPS) dilaksanakan dengan sistematis dan berkesinambungan.
Kegiatan pembelajaran dirancang mengikuti prinsip- prinsip pembelajaran, keluasan muatan / materi, pengalaman belajar, tempat dan waktu belajar, alat pembelajaran, model pembelajaran dan produksi.
Kualitas pembelajaran anak usia dini dapat diukur dan ditentukan oleh sejauh mana kegiatan pembelajaran dapat mengubah perilaku anak ke arah yang sesuai dengan tujuan kompetensi yang telah ditetapkan.
Itulah sebabnya Guru PAUD diharapkan mampu mengembangkan, dan melaksanakan kegiatan pembelajaran yang sesuai dengan kebutuhan, dan perkembangan anak.
Muatan pembelajaran PAUD umumnya dirumuskan dalam Dokumen 1 (peta materi berdasarkan program dan kompetensi dasar).
Contoh Muatan Ajar/KD- Materi TK A(4-5 tahun) Kurikulum 2013
- Dapatkan link
- Aplikasi Lainnya
Komentar
Posting Komentar